SWARNANEWS.CO.ID, Muara Enim | Pemilihan kepala daerah, hendaknya masyarakat mengetahui visi dan misi paslon yang diunggulkan seorang paslon agar masyarakat tidak menyesal dalam jangka waktu lima tahun ke depan.
Pendapat masyarakat tentang calon bupati wakil bupati Muara Enim priode 2018-2023, siapa saja calon bupati kabupatem Muara Enim paling diidolakan masyarakat Kabupaten Muara Enim, kepada swarnanews, Selasa (13/02/2018).
”Menurut ibu Romlahwati (65) warga Kelurahan Muara Enim, saya sebagai masyarakat kabupaten Muara Enim tidak mau,”dengan janji pasangan calon bupati ataupun wakil bupati yang muluk-muluk, berkaca dari pemilu yang sudah-sudah, artinya janji yang tidak terpenuhi, janji yang tidak masuk akal, masyarakat pilh bukti bukan janji.
”Calon yang saya idolakan,untuk saya dan keluarga besar saya insya allah saya dukung Dr,Hj shinta pramita sari SH,M.hum, karna saya lihat orangnya ramah, sederhana, dekat dengan masyarakat, artinya dekat dengan Masyarakat bukan hanya untuk pilkada saja, tapi dari dulu tidak berubah pokoknyo insya allah.
”Juga disampaikan Latifah (50) berprofesi pedagang sayuran,pasar inpres Muara Enim kalau tidak ada hambatan kami pilih shinta,saya sangat simpati dan bangga karna satu satunya wanita serasan sekundang ini maju dipilkada kabupaten Muara Enim tahun 2018 ini jelas latifah.
“sri rohilawati (51) ibu rumah tangga kami bangga dengan majunya shinta-suryadi sebagai calon bupati dan wakil bupati kabupaten Muara Enim untuk melanjutkan kabupaten sehat mandiri agamis dan sejagtera (SMASH) kabupaten maju terdepan dibandingkan kabupaten lain serta melanjutkan pembangunan yang telah di emban suaminya
teks : Edward
editor : Sarono ps